• Jalan Suroto 9 Kotabaru Yogyakarta
  • (0274) 511314
  • perpusarsip@jogjakota.go.id





HARI PERHUBUNGAN NASIONAL TAHUN 2022, PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA SELENGGARAKAN APEL PAGI

Berdasarkan surat dari Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Yogyakarta Nomor: 019/1228 tanggal 19 September 2022 tentang informasi penyelenggaran kegiatan Apel Pegawai Pemerintah Kota Yogyakarta dengan tema Hari Perhubungan Nasional Tahun 2022. Apel dilaksanakan pada hari Rabu, 21 September 2022 pukul 07.30 WIB dan bertempat di Halaman Balaikota Yogyakarta. Dalam kegiatan ini, mengajak turut serta partisipasi seluruh pegawai dari Dinas Kominfo, Bappeda, Dinas Perdagangan, BKPSDM,

Lapak Literasi Terapan Turut Warnai Semarak Hari Kunjung Perpustakaan di DPK Kota Yogyakarta

Hari Kunjung Perpustakaan yang diperingati setiap tanggal 14 September oleh insan perpustakaan dan para pegiat literasi merupakan sebuah momentum yang istimewa. Berbagai kegiatan dan perayaan dilakukan oleh perpustakaan, baik di jenjang sekolah/perguruan tinggi, perpustakaan daerah hingga nasional. Seperti terlihat pada Rabu, (14/9) Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kota Yogyakarta merayakan Puncak Acara Semarak Hari Kunjung Perpustakaan. Kegiatan yang dipusatkan di Perpustakaan Kotabaru, Jl. Suroto No. 9 Kota Yogyakarta terlihat sangat meriah. Beragam kegiatan dan pementasan ditampilkan, dan salah satunya adalah Pameran Lapak Literasi Terapan (LITA).

DPK Kota Yogyakarta Gandeng Dinas Kebudayaan Kota Yogyakarta dalam Workshop Aksara Jawa Digital

Budaya Jawa perlu di uri-uri atau dilestarikan oleh generasi muda. Sebagai budaya yang memiliki nilai yang tinggi tentu saja kewajiban bersama untuk melestarikan. Cara yang digunakan dalam upaya pelestarian tersebut salah satunya adalah mengenalkan penggunaan aksara jawa secara digital. Pelestarian aksara Jawa menjadi komitmen Pemerintah Kota Yogyakarta, tertuang dalam Perda DIY Nomor 2 Tahun 2021 tentang Pemeliharaan dan Pengembangan Bahasa, Sastra dan Aksara Jawa dengan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi dan Perwal 144 th 2020 ttg Pedoman Tata Naskah Dinas pasal 54.

Kunjungan Kerja Dari Dinas Kearsipan Provinsi Sumatera Selatan Ke Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kota Yogyakarta

Jumat, 16 September 2022 Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Yogyakarta menerima kunjungan dari Dinas Kearsipan Provinsi Sumatera Selatan. Kunjungan tersebut diketuai oleh Bapak Amir Paisol, S.Sos. (Kepala Seksi Pengelolaan Arsip Statis), dan satu orang Arsiparis Dinas Kearsipan Provinsi Sumatera Selatan Ibu Dessy Arisany beserta empat (4) orang rombongan perwakilan dari Dinas Kearsipan Provinsi Sumatera Selatan. Dalam sambutannya, Bapak Amir Paisol, S,Sos,

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 >> 155 Data founds